Keunikan Suku-suku di Sumatera Barat, Mulai dari Memanggil Jin Hingga Mengukir Tubuh

Suku-suku yang ada di Sumatera Barat. Dok. Topsumbar.co.id

Daftar suku-suku Minangkabau juga ada di Negeri Sembilan Malaysia. Suku-suku orang Minangkabau di Malaysia diambil dari nama daerah/kampung asal mereka di Sumatra Barat seperti:

1. Batu Bolang
2. Tigo Nenek
3. Tigo Batu
4. Mungka
5. Somolenggang
6. Solomak
7. Biduando
8. Anak Aceh
9. Anak Molako
10. Payakumboh
11. Tanah Data
12. Tompa

Ritual makan majamba menaikkan gelar datuk di Minangkabau. (foto: Humas Tanah Datar)
Ritual makan majamba menaikkan gelar datuk di Minangkabau. (foto: Humas Tanah Datar)

Penamaan nama suku-suku di atas dalam etnis Minangkabau merujuk pada tambo, yakni Datuk Ketumanggungan dan Datuk Perpatih Nan Sebatang. Penggunaan nama suku-suku juga diambil dari nama tempat, jadi bukan asal-asalan dalam pemberian suku ini.

Bacaan Lainnya

Selain itu juga ada penamaan nama gelar adat dalam etnik Minangkabau berdasarkan pada sifat dan penggunaannya, yakni gala mudo (gelar muda), gala sako (gelar pusaka kaum), dan gala sangsako (gelar kehormatan), jadi untuk penamaan gelar ini harus menjalani ritual adat bahkan penyembelihan kerbau di masing-masing kaum pemangku.

Memegang peringkat suku-suku dengan populasi terbesar di Sumatera Barat, berikut keunikan Suku Minangkabau yang satu ini.

Pos terkait