Nonton Youtube Dapat Saldo DANA Gratis Rp200.000 di Aplikasi MoTube, Begini Cara Menghasilkan Uangnya

Ilustrasi saldo DANA gratis. (Foto: Topsumbar/Bareksa)
Ilustrasi saldo DANA gratis. (Foto: Topsumbar/Bareksa)

Kemudian ada bonus sebesar 3.000 koin lagi jika kamu masukkan kode referal teman. Sisanya, tinggal cari kupon saja untuk syarat penarikan.

Cara Hasilkan Saldo DANA Gratis dari MoTube

Setelah mengunduh aplikasi MoTube, klik opsi ‘login dan klaim’ untuk peroleh 8.000 koin. Kamu bisa masuk menggunakan akun Google atau Facebook.

Setelah berhasil login, maka kamu akan diarahkan pada tampilan pengerjaan beberapa misi pada aplikasi MoTube. Ada beberapa misi yang bisa dikerjakan.

Bacaan Lainnya

Seperti check in harian, main spin wheel sebanyak 3 kali sehari dan beragam reward receh lainnya. Tugas utamanya yaitu menonton video Youtube.

Selain itu, ada juga misi mengundang teman, menggunakan kode referal yang bisa dibagikan ke akun sosmed, seperti WhatsApp, Facebook, Twitter hingga Telegram.

Untuk misi nonton Youtube, kamu akan dialihkan ke aplikasi Youtube dengan beberapa ikon koin yang berterbangan di layar.

Klik saja satu persatu sampai habis, semakin banyak kamu nonton video, koin yang kamu kumpulkan juga terus bertambah.

Aktifkan saja notifikasi pada aplikasinya agar kamu tidak ketinggalan informasi jika ada misi baru di MoTube.

Karena, banyak sekali misi receh jika kamu mengerjakannya setiap hari seperti misi harta karun serta win jackpot dengan geser-geser layar ponsel saja.

Ada lagi misi instal aplikasi di Playstore dan menggunakannya beberapa saat untuk dapatkan 300 koin serta 5 kupon, bahkan ada menu invest.

Metodenya sama dengan deposito, nanti koinmu akan terus bertambah meski tidak membuka aplikasinya. Namun, disarankan agar tidak melakukan deposit.

Menurut Youtube Naufal354, kamu hanya membutuhkan waktu paling lama 3 minggu untuk hasilkan saldo DANA gratis Rp200.000.

Bahkan, ia telah membuktikan aplikasi penghasil uang ini. Ia telah berhasil mendapatkan 2 juta lebih koin atau setara Rp200.000. (DANA Kaget)

Pos terkait