Total Hadiah Uang Gratis Rp150 Juta! Challenge untuk Mahasiswa dari PT Pertamina Hulu Rokan

Total Hadiah Rp150 Juta! Challenge untuk Mahasiswa Seluruh Indonesia dari PT Pertamina Hulu Rokan Topsumbar.co.id
Total Hadiah Rp150 Juta! Challenge untuk Mahasiswa Seluruh Indonesia dari PT Pertamina Hulu Rokan

Topsumbar – Kabar baik bagi mahasiswa seluruh Indonesia, PT Pertamina Hulu Rokan sedang mengadakan challenge untuk kamu kreatif.

Pengumuman tersebut disampaikan melalui akun instagram dan linkedin PT Pertamina Hulu Rokan pada 21 Juni 2023.

PHR merupakan perusahaan yang bergerak di bidang usaha hulu minyak dan gas bumi (Migas) di bawah Subholding Upstream, PT Pertamina Hulu Energi (PHE) yang berdiri sejak 20 Desember 2018.

Bacaan Lainnya

Kompetisi yang diadakan adalah “PHR Virtual Reality Challenge 2023” yang terbuka bagi mahasiswa-mahasiswi dari Universitas atau Institut Teknologi di seluruh Indonesia.

Ini merupakan tantangan bagi kamu yang kreatif dan ingin mengembangkan solusi inovatif di bidang Virtual Reality di industri migas.

“Bersiaplah untuk mengikuti kompetisi seru ‘PHR Virtual Reality Challenge 2023’ bagi kamu mahasiswa-mahasiswi kreatif yang ingin mengembangkan solusi inovatif di bidang Virtual Reality di industri migas,” dikutip Kamis (22/6/2023) dari LinkedIn PT Pertamina Hulu Rokan.

Dalam kompetisi yang diadakan oleh PT Pertamina Hulu Rokan, para peserta berkesempatan mendapatkan total hadiah uang gratis sebesar Rp150 juta dan kesempatan untuk berkolaborasi dengan perusahaan ini.

Pendaftaran PHR Virtual Reality Challenge 2023 dibuka mulai dari tanggal 20 sampai 30 Juni 2023. Mari simak detail event yang diadakan PT Pertamina Hulu Rokan berikut ini.

Tema

Tema yang ditetapkan dalam challenge “PHR Virtual Reality Challenge 2023” PT Pertamina Hulu Rokan adalah:

  1. Introduction To Upstream Oil & Gas Simulation: Utilizing 3d Virtual Learning In Advance Technology Platform
  2. Beyond Oil & Gas Safety Simulation: Utilizing 3d Virtual Learning In Advance Technology Platform
  3. Beyond Drilling Operations Simulation: Utilizing 3d Virtual Learning In Advance Technology Platform
  4. Beyond Oil & Gas Operations Simulation: Utilizing 3d Virtual Learning In Advance Technology Platform

Kriteria penilaian “PHR Virtual Reality Challenge 2023” dibuat berdasarkan kaidah keteknikan (engineering), sains (science) dan seni (art).

Sebelum mengetahui syarat dan ketentuan untuk mendapatkan hadiah uang gratis tersebut, klaim dulu DANA Kaget hari ini.

Pos terkait