Kredit BRI Modal Kerja, Pinjaman Unlimited, Tenor 15 Tahun dan Cara Pengajuannya!

BRI
Bank Rakyat Indonesia (BRI).

Topsumbar – Jika pada pinjaman bank pada umumnya, memiliki batas plafon sekian ratus juta, berbeda dengan BRI Modal Kerja yang menawarkan unlimitted.

Kamu bisa mengajukan pinjaman sepuas hati sampai batas tenor berapa pun, sesuai kemampuan. Bahkan, banyak keuntungan yang bisa kamu dapatkan nantinya.

Pada artikel ini, akan dibahas tuntas terkait jenis pinjaman atau kredit BRI Modal Kerja tersebut hingga syarat serta cara pengajuan agar cepat dicairkan.

Bacaan Lainnya

Sebelum mengetahui informasinya, simak dulu sekilas tentang BRI Modal Kerja beserta keuntungan yang kamu dapatkan jika memilih kredit BRI Modal Kerja sebagai modal bisnismu.

Berikut syarat, cara ajukan serta informasi tentang kredit BRI Modal Kerja yang menawarkan pinjaman plafon unlimitted sesuai kemampuan debitur dan berikan tenor hingga 15 tahun.

Baca juga: Karyawan Gaji Rp2,5 Juta bisa Pinjam Uang Rp54 Juta di BNI, Angsurannya Sejutaan, Ini Simulasinya

Keuntungan BRI Modal Kerja

Bank Rakyat Indonesia (BRI) menghadirkan transaksi real time online yang mencakup lebih dari 10.000 unit kerja dan 23.000 ATM di seluruh Indonesia. Bahkan, aksebilitasnya juga bisa digunakan di luar negeri.

Tidak hanya itu, penawaran bunga simpanan 2.2% juga berkesempatan kamu dapatkan loh. Adapula gratis cover asuransi kecelakaan diri hingga Rp150.000.000

Tersedia pula banyak program undian untuk memenangkan hadiah milyaran rupiah, hingga fasilitas mbanking yang memberi banyak kemudahan. Kamu akan sangat terbantu dengan beragam jenis transaksi yang ditawarkannya.

Syarat BRI Modal Kerja

Sebelum mulai mendapatkan pinjaman dengan plafon unlimitted dari BRI Modal Kerja, kamu harus mengisi formulir yang disediakan di kantor cabang dan memberikan setoran awal sebesar Rp250.000 saja.

Jangan lupa membawa segala jenis identitas seperti beberapa poin di bawah ini:

  • KTP
  • NPWP
  • KK
  • SK Pengangkatan Pertama dan SK Terakhir (jika PNS)
  • Slip Gaji
  • Fotocopy Buku Tabungan BRI
  • Pas Photo Suami/Istri (bagi yang sudah menikah)
  • Surat Rekomendasi dari atasan debitur

Pos terkait